Welcome to Catatan Rahma

Minggu, 26 Februari 2012

OST Film Seandainya

Hai sobat pembaca Catatan Rahma , pada hari ini saya ingin memberikan informasi lagu OST Seandainya . Film Seandainya adalah film yang baru di release pada Februari 2012 yang kisah menceritakan "Seseorang mengajari mencintai sunyi. Dan seseorang lainnya mengajari mencintai bunyi. Dan cinta menjadi lengkap karenanya..." .
Synopsis Seandainya :

"Seseorang mengajari mencintai sunyi. Dan seseorang lainnya mengajari mencintai bunyi. Dan cinta menjadi lengkap karenanya...

CINTA hidup dalam sunyi bersama PAPA, ayahnya yang bisu dan tuli. Percakapan mereka adalah bahasa isyarat. Hubungan mereka amat dekat. Semuanya berjalan normal, hingga muncul seseorang dalam hidup Cinta...ARKANA. Papa merasa Cinta berubah setelah ada Arkana, dan menganggap Arkana hádala anak berandalan. Papa melarang Cinta berhubungan dengan Arkana. Tapi demikianlah cinta, semakin dilarang semakin menjadi. Cinta dan Arkana pun backstreet

Hingga akhirnya Papa tahu kalau Cinta tetap menjalin hubungan dengan Arkana. Papa amat marah. Dan kemarahannya telah mencapai puncaknya; Papa tak mau tahu lagi soal Cinta. Kondisi Cinta makin memburuk. Hingga Papa membawanya periksa ke Dokter. Tidak terduga, Cinta ternyata sakit. Leukimia. Dalam keadaan merasa bersalah pada Papanya dan sakit, Cinta memutuskan untuk menjauhi Arkana... Arkana merasa ada yang disembunyikan Cinta. Hingga ia diam-diam mengikuti Cinta dan mengalami kecelakaan ringan...

Tidak terduga, Papa "merestui" Cinta untuk berteman lagi dengan Arkana. Cinta merasa Papa memberinya restu; karena merasa usia Cinta tidak cukup panjang untuk mengerti apa itu arti cinta. Hubungan Papa Cinta dan Arkana membaik. Bahkan Papa memberitahu soal sakit Cinta pada Arkana. Tapi di depan Cinta, Arkana bersikap seakan Cinta hanya sakit ringan. Arkana tidak memperlakukan Cinta seperti orang sakit. Walau dibelakang Cinta, Arkana tak dapat menutupi luka hati dan ketakutannya ditinggal Cinta.

Tepat malam sebelum operasi dengan resiko komplikasi dan berujung pada kematian, mungkin malam itu, malam terakhir mereka berdua. Dan ada yang harus pergi. Tapi kalau pun seseorang pergi, seseorang yang ditinggalkan, tidak akan pernah benar-benar merasa sendirian. Karena mereka saling mengajari arti cinta, saling menguatkan, kalau semua orang harus berdamai...dengan ketakutan..."



Filmnya lumayan bagus & dipadukan dengan nuansa romantis. OST Film Seandainya sangat
keren lagu-lagunya. Lagunya yaitu ;
The Radio - Radio                            Klik DOWNLOAD LAGU RADIO


Randy Pangalila - Takkan Terpisah   Klik DOWNLOAD LAGU TAKKAN TERPISAH


Cukup itu saja yang aku sampaikan kali ini. Terima kasih kunjungannya. Sampai jumpa. ^_^

17 komentar:

  1. MAkasih link downloadnya..

    Baelang jua lah ke blog ulun Nontonan Studio 21 Banjarmasin

    BalasHapus
  2. Wah makasih linknya.
    postingan yang bagus ^^

    BalasHapus
  3. Kekurangan dari Film ini tidak agan bahas ya :)

    BalasHapus
  4. dimana bisa download film ini :(

    BalasHapus
  5. download filmnya dimana??
    penasaran am film ini :(

    BalasHapus
  6. bagus filmnya, indahnya cinta...lagunya penuh perasaan

    BalasHapus
  7. Filmnya kereeeeennn!!!!
    Pe nangis terharu.
    Lagu nya nyentuh bgt,, ♡̷̬̩̃̊˚˚♥♍άKα§îîîîîĦ♥˚˚♡̷̬̩̃̊ ya link nya.

    BalasHapus
  8. aku suka bgtt filmnya..nyentuh bangett !!
    lagunya keren :)
    pemainnya apa lagii ..

    BalasHapus
  9. suka banget filmnya...
    makasih infonya... ;)

    BalasHapus
  10. aku jga suka filmnya....... dan semua film dinda hauw pasti hampir kaya gitu, tpi seru

    BalasHapus
  11. kalian ada kode NSP nya ga.
    gue da cari kemana-mana ga ketemu juga. tolong bantu carikan ya...

    BalasHapus
  12. lagu yg randy pangalila.y gak bsa d'download

    BalasHapus